Home >Unlabelled > Cara Merawat Ikan Cupang Hias
Cara Merawat Ikan Cupang Hias
Posted on Monday, January 30, 2012 by Unknown
Memelihara Ikan cupang, sebenarnya gampang-gampang susah. Asal tahu caranya. Ikan pasti bisa berkembang baik dan memiliki warna yang bagus.
Ada beberapa cara merawat ikan cupang:
- Untuk aquariumnya, pastikan selalu dalam keadaaan bersih, airnya diganti setiap 3-4 hari sekali.
- Gunakan air yang sudah didiamkan semalama, jangan langsung dari air kran.
- Berikan pakan secara teratur di pagi hari dan sore, pakan nya bisa jentik nyamuk atau kutu air. Usahakan agar sisa makanan tidak ada untuk menjaga kebersihan air
- Untuk menetralkan ph air, gunakan daun ketapang, atau bisa juga dengan obat.
- Agar nafsu makannya terjaga, airnya ditambahkan ammonia chloraminei dengan dosis 2 ml tiap 2,5 liter air.
- Jemur cupang setiap 2 kali seminggu dengan lama sekitar 15-20 menit.
Semoga tips singkat membuat Ikan cupang anda tetap sehat dan cantik.(wk)
Search This Blog
Total Pageviews
Popular Posts
-
Kemudahan akses internet mempermudah pekerjaan. Akses internet yang cepat membantu/mempermudah dalam belajar pemrograman . Kita tidak suli...
-
Pameran merupakan satu alat yang efektif untuk mencari peluang pasar, memperkenalkan usaha, dan menjaring calon pelanggan. Jadi sebelum memu...
-
Dalam melakukan video editing ( edit movie / edit film , dsb), ada beberapa istilah. Pinnacle itu hampir sama sistemnya dengan Windows Mov...
-
Arti CODEC = " CO mpressor/ DEC ompressor". Setiap compress(to encode) video-file memerlukan suatu "codec" untuk men-de...
-
Belanja di acara event promotion memang sering bikin bingung, karena beraneka ragam pilihan menarik. Para penjual mengeluarkan jurus maut m...